Fiksi
Author: dsunny_05
Latest: FILE 01
Time: 2023-11-02
Summary:
CHARACTERSKris Wu as Jon Milner Jessica Jung as Reina Kagawa T.O.P as Gavin Estiawan ForewordReina Kagawa tidak menyadarinya. Bahwa bertemu dengan Jon Milner, seorang miliader muda yang sukses karena telah menciptakan penemuan baru di bidang IT, hidupnya akan berubah seratus delapan puluh derajat. Dan di tengah-tengah pertemuannya itu, ia juga tidak pernah menyangka bahwa Jon akan kembali membawanya untuk bertemu dengan Gavin Estiawan, orang yang sejak dulu telah dibencinya. Keduanya benar-benar berbeda, tetapi Reina tidak tahu apakah salah satu dari mereka merupakan kebohongan atau bukan.